Aksi Hijau PGN di tanah Batu Ampa

Aksi Hijau PGN di tanah Batu Ampa

Penulis :
Tri Hartanti
Wahyu Al Fashshi
Cecep Hary P
Aji Darmawan
Puti Andam D
Dendi DK
Hakim Tobing
Nur Affansa Ikhwan Bima
Hamasah Ibrahim Asshalih

Sinopsis:

Bumi Indonesia dengan potensi gas alam yang melimpah ruah memberikan kebermanfaatan bagi masyarakat Indonesia kehidupan sehari-hari. PT Perusahaan Gas Negara Tbk merupakan perusahaan nasional Indonesia terbesar di bidang transportasi dan distribusi gas bumi yang berperan besar dalam pemenuhan gas bumi domestik selama 5 dekade. Dalam visinya menjadi perusahaan gas nasional termuka dan terpercaya berstandar kelas dunia, perusahaan tetap menjujung tinggi pelaksanaan program Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) khusunya pilar pembangunan lingkungan.Melewati pilar tersebut, perusahaan berkomitmen secara penuh dalam menjaga lingkungan perusahaan.

Buku yang berjudul “Aksi Hijau PGN di Tanah Batu Ampa”menjelaskan tindakan nyata PT Perusahaan Gas Negara Tbk Sales and Opration and Regional I – Stasiun Panaran dalam kepeduliannya terhadap lingkungan. Sistem dan manajemen lingkungan yang baik telah telah dilakukan oleh perusahaan secara nyata. Selain itu, pembaca akan mengatahui berbagai macam program yang berkaitan dengan pengelolaan lingkungan telah dilaksanakan secara masif dalam mencakupi aspek-aspek lingkungan seperti material,air,energi,emisi,dan limbah.

Facebook
WhatsApp
Twitter
LinkedIn
Pinterest

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *